Mohon tunggu...
Ahmad Benny
Ahmad Benny Mohon Tunggu... Guru - Seorang guru dan Pujangga bebas

Single, pujangga bebas, penikmat kopi, dan penggemar sastra.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Hiduplah, Maka Aku Pun Demikian

28 Februari 2018   00:53 Diperbarui: 28 Februari 2018   01:18 560
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sesaat magis menghipnotis di tepian sungai tua sarat makna

Terasa silir angin berhembus seolah mengiba dan mengiris-iris gejolak di dada

Sungai yang terhampar dan aku duduk termenung sembari menggeliat lalu terkapar oleh rasa

Katanya aku belajar tentang dunia

Dunia fana tempatku berada

Di tepian sungai yang membuatku terlena



Tahun-tahun berlalu menyapa dan menghilang

Di kota tua tempatku berkelana

Di tepian sungai sarat makna kusapa bayangku

Namun sepertinya ia lebih mengetahui daripada aku

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun