Mohon tunggu...
Agus Cahyono
Agus Cahyono Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis

Media ini saya pergunakan untuk menyalurkan hobi menulis saya di sela-sela kesibukan duniawi

Selanjutnya

Tutup

Seni

Sarasehan Seni Budaya Desa Jatiguwi Tahun 2023

6 Maret 2023   17:00 Diperbarui: 6 Maret 2023   17:04 442
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi Pribadi-Penyerahan SK oleh Kepala Desa Jatiguwi

Sabtu, 4 Maret 2023 bertempat di Aula Pasinaon Jatiguwi Culture telah di adakan kegiatan Sarasehan Seni Budaya Desa Jatiguwi Tahun 2023.

Kegiatan sarasehan ini dilaksanakan guna menghimpun sumbang saran dari para pegiat seni dan budaya demi menjadikan Desa Jatiguwi menjadi desa budaya.

Acara ini dihadiri oleh Kepala Desa Jatiguwi, Camat Sumberpucung, Perwakilan Dewan Kesenian Kabupaten Malang, Ketua BPD, Ketua LPMD, Pegiat Seni dan Budaya Desa Jatiguwi

Kegiatan ini juga untuk mengenalkan Pasinaon Jatiguwi Culture kepada pegiat seni dan budaya

Pada kegiatan ini juga diserahkan SK dari Kepala Desa Jatiguwi kepada Ketua Pasinaon Jatiguwi Culture, menandakan bahwa Pasinaon Jatiguwi Culture telah berjalan secara resmi

Dengan adanya Pasinaon Jatiguwi Culture ini bisa memfasilitasi para pelaku seni dan budaya Desa Jatiguwi untuk menjadikan hobby sebagai ekonomi

Dokumentasi Pribadi-Sarasehan
Dokumentasi Pribadi-Sarasehan

Dokumentasi Pribadi-Sarasehan
Dokumentasi Pribadi-Sarasehan

Mohon tunggu...

Lihat Konten Seni Selengkapnya
Lihat Seni Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun