Mohon tunggu...
D. Adnindya Amalia
D. Adnindya Amalia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa PPG Prajabatan UM

All we need is freedom. Be humble, be kind, be the ♡.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pergaulan Bebas

6 November 2020   07:37 Diperbarui: 9 Oktober 2021   20:15 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pergaulan bebas itu adalah perilaku menyimpang yang melanggar suatu hukum atau peraturan yang berlaku di lingkungan sekitar maupun di masyarakat.

Ciri-cirinya yaitu :
1) Berusaha keras untuk mendapatkan keinginannya dalam hal negatif.
2) Boros atau suka menghambur-hamburkan uang dan harta lainnya.
3) Emosi yang naik turun atau mudah marah.
4) Tidak pernah memikirkan dampak yang akan terjadi sebelumnya.
5) Cenderung jarang atau tidak suka bersosialisasi.

Penyebabnya :
1) Kurangnya perhatian dari orang tua. Hal ini membuat anak bertingkah sesuka hatinya, karena ia merasa tidak ada orang yang memedulikan.
2) Broken home atau keluarga yang kurang harmonis. Kondisi ini dapat membuat kita para remaja, mengalami tekanan batin. Timbulnya gangguan psikis atau tekanan batin ini membuat para remaja ingin mencari kebahagiaan dengan caranya sendiri.
3) Penyalahgunaan internet. Internet adalah sumber dari berbagai ilmu. Namun, jika kita tak mampu memilah mana yang baik dan salah. Maka, mudharat yang akan kita terima.
4) Kurangnya kesadaran dari diri kita sendiri. Jadi, intinya semua hal yang terjadi pada kita itu merupakan hasil dari yang kita perbuat. Maka dari itu, harus pandai dalam memilih teman ataupun pergaulan.

Dampak :
1) Menurunnya tingkat prestasimu. Pergaulan bebas itu dapat merusak akal sehat.
2) Semangat akan menurun.
3)  Candu akan zat yang bersifat adiktif.
4) Tercemarnya nama baik keluarga.

Pencegahan :
1) Memperdalam pendidikan agama. Bagi yang beragama muslim yaitu rajin-rajinlah membaca Alquran. Sedangkan bagi yang non muslim mungkin bisa mempelajari tokoh-tokoh agamanya.
2) Memilih teman. Maksudnya adalah, carilah teman yang dapat menuntun kamu menuju ke hal yang positif.
3) Mengisi waktu luang dengan kegiatan yang bermanfaat. Jika kamu memiliki bakat menulis, cobalah untuk mengembangkan tulisanmu! Begitu juga dengan yang lain. Ikut serta dalam seminar seperti ini juga merupakan suatu kegiatan yang bermanfaat.
4) Menjaga tingkah laku.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun