Mohon tunggu...
Aditya Raja Fadlurahman Kusuma
Aditya Raja Fadlurahman Kusuma Mohon Tunggu... Lainnya - Murid SMAN 28 Jakarta

Murid SMAN 28 Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Gadget Pilihan

Cara-cara untuk Memakai Google Search Secara Efektif

3 Agustus 2020   10:40 Diperbarui: 3 Agustus 2020   10:38 238
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
tangkapan layar laman utama google

5. Pakai Tanda Asterisk/Bintang (*) Jika Tidak Yakin

Dengan memakai tanda asterisk pada suatu kata yang kalian tidak yakin, Google akan mencoba kata-kata lain yang mungkin akan mengisi kata-kata diantara tanda asterisk. Hal ini sangat berguna jika kalian ingin mencari suatu lirik lagu tapi tidak tahu semua kata-katanya. Contoh, dengan mencari come *right now* me, Google akan mencari kalimat itu mengetahui bahwa tanda asterisk itu bisa kata apa saja. Hasil pencarian kalimat tersebut adalah suatu lagu oleh The Beatles yang bernama "Come Together".

6. Cara-Cara lain

Selain cara-cara tersebut, masih banyak lagi cara-cara untuk memakai Google Search. Dengan memakai tanda tilde/gelombang (~), Google akan mencari kata-kata dengan arti yang sama, contohnya ~mobile phone , Google akan juga mencari smart phone, cellular, dan sebagainya. Memakai OR  untuk mencari beberapa kata. 

Memakai VS untuk membandingkan suatu hal dengan yang lain, seperti makanan. Memakai elipsis (...) untuk mencari sesuatu pada rentang waktu (Mencari Elon Musk 2000...2004 akan menghasilkan hal-hal yang berkaitan dengan Elon Musk pada tahun 2000 sampai dengan 2004). Google juga dapat menghitung untuk matematika, dan juga konversi sesuatu ke yang lain (satu mata uang ke mata uang yang lain, satuan suhu, satuan panjang, dan lain-lain). 

Itulah beberapa cara untuk melakukan pencarian dengan Google Web Search yang tidak semua orang gunakan. Dengan memakai cara-cara tersebut, pencarian kalian akan lebih mudah dan lebih efektif. Jika kalian belum pernah menggunakan cara-cara ini, kalian bisa coba sekarang. Semoga cara-cara ini bermanfaat, dan terima kasih sudah membaca.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun