Mohon tunggu...
Aa RuslanSutisna (Mata Sosial)
Aa RuslanSutisna (Mata Sosial) Mohon Tunggu... Wiraswasta - Simple

Simple dan enjoy

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tanamkan Karakter Disiplin pada Anak Sejak Dini Dengan Cara yang Menyenangkan

29 Mei 2022   19:21 Diperbarui: 29 Mei 2022   19:24 185
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tangkapan layar raya&Ulil Chanel


Anak-anak jika diajak orang tuanya untuk melakukan hal, biasanya bersih-bersih rumah atau sekedar sapu halaman dan bantu cuci piring biasanya enggan untu melakukan hal itu.

Ya, namanya juga anak-anak, mereka dunianya bermain dan sesuatu yang menyenangkan.

Kalau diajak sesuatu yang kelihatan serius atau membosankan, kebanyak pasti anak-anak menolaknya dan gak mau melakukannya.

Namun bagi para orang tua jangan khawatir, ada tips jitu yang bisa diterapkan, ya jitu menurut ku hehe.

Langkah pertama adalah ajak lah anak dalam aktivitas kita dalam keseharian yang rutin, misal saat ibunya memasak di dapur, ajaklah anak bermain alat masak atau sayuran di dapur sambil menemani ibunya memasak atau melakukan kegiatan rutin di dapur.

Maka dengan sendirinya, ketika kebiasaan itu dilakukan lama-lama anak akan merasa senang dan ikut membantu ibunya walau pada awalnya malah bikin berantakan pekerjaan ibunya.

Dengan kesadarannya anak-anak akan mengikuti dengan senang hati apa yang dilakukan ibunya atau orang tuanya.

Misal seperti tadi, dari mulai pekerjaan hingga akhir pekerjaan dengan membereskan dan merapihkan pekerjaan bersama-sama.

Itu, efeknya bisa dilihat langsung ketika anak-anak bermain dengan mainannya, misal boneka, robot-robotan, pistol-pistolan, mobil-mobilan dan jenis maenan lainnya. Sang anak setelah bermain pasti akan membereskan atau merapihkan kembali dan menyimpan maenan tersebut pada tempatnya. Nah itu adalah merupakan karakter tanggungjawab dan kedisiplinan pada anak yang secara senang hati anak melakukannya dengan menirukan kebiasaan orang tuanya.

Tidak hanya di dapur, orang tua bisa ajak anak beraktivitas lainnya misal membereskan halaman atau menyapu halaman, membersihkan taman dan membakar sampah serta kegiatan lainnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun