Mohon tunggu...
Money

Kegiatan Bank

13 Mei 2018   16:06 Diperbarui: 13 Mei 2018   16:19 2752
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ekonomi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Caruizp

Bagi masyarakat yang hidup di negara-negara maju,seperti negara-negara eropa,amerika,dan jepang mendengar kata bank sudah bukan meruoakan barang yang asing. Bank sudah merupakan mitra dalam rangka memenuhi semua kebutuhan keuangan mereka. Bank di jadikan sebagai tempat untuk melakukan berbagai trasaksi yang berhubungan dengan keuangan seperti,tempat mengamankan uang,melakukan investasi,pengiriman uang,melakukan pembayaran atau melakukan penagihan.

Secara sederhana bank diartikan sebagai lembaga keuangan yang kegiatan usahanya adalah menghimoun dana dari masyarakat dan menyalurkan kembali dana tersebut ke masyarakat serta memberikan jasa-jasa bank lainnya.

Dalam pembicaraan sehari-hari,bank dikenal sebagai lembaga keuangan yang kegiatan utamanya menerima simpanan giro,tabungan,dan deposito.

Menurut undang-undang RI nomor 10 tahun 1998 tanggal 10 November 1998 tentang perbankan,yang dimaksud dengan bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak.

Dari pengertian diatas dapat di jelaskan secara lebih luas lagi bahwa bank merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang keuangan,artinya aktifitas perbankan selalu berkaitan dalam bidang keuangan.sehingga berbicara mengenai bank tidak terlepas dari masalah keuangan.

Disamping itu,perbankan juga melakukan kegiatan jasa-jasa pendukung lainnya.jasa-jasa ini diberikan untuk mendukung kelancaran kegiatan menghimoun dan menyalurkan dana baik yang berhubungan lansung dengan kegiatan simpanan dan kredit maupun tidak langsung. 

Jasa perbankan lainnya antara lain meliputi, Jasa Pemindahan Uang (transfer), Jasa Penagihan (inkaso), Jasa Kliring (clearing), Jasa Penjualan Mata Uang Asing (valas), Jasa Safe Deposit Box , Travelers Cheque, Bank Card , Bank Draft, Later Of Credit (L/C), Bank Garansi Dan Referensi Bank, Serta Jasa Bank Lainnya.

Sejarah mencatat asal mula di kenalnya kegiatan perbankan adalah pada zaman kerajaan tempo dulu eropa. pada zaman kerajaan tempo dulu di daratan eropa. Kemudian usaha perbankan ini berkembang ke asia barat oleh para pedagang. Perkembangan perbankan di asia,afrika,dan amerika di bawa oleh bangsa eropa pada saat melakukan penjajahan ke negara jajahannya baik di asia,afrika,maupun benua amerika.

Jika kita telesuri sejarah di kenalnya kegiatan perbankan di mulai dari jasa penukaran uang. Sehingga dalam sejarah perbankan, arti bank di kenal sebagai meja tempat menukaekan uang. Dalam perjalanan sejarah kerajaan tempo dulu mungkin penukaran uangnya di lakukan antar kerajaan yang satu dengan kerajssn ysng lain. Kegiatan penukaran uang ini sekarang di kenal nama dengan pedagang valutah asing.

Jasa-jasa bank lainnya menyusul sesuai dengan perkembangan zaman dan kebutuhan masyarakat yang semakin beragam. Akibat dari kebutuhan masyarakat akan jasa keuangan semakin meningkat dan beragam, maka peranan dunia perbankan semakin di butuhkan oleh seluruh lapisan masyarakat baik yang berada di negara maju maupun di negara berkembang. 

Bahkan dewasa ini berkembang dunia perbankan semakin pesat dan modern,perbankan semakin mendominasi perkembangan ekonomi dan bisnis suatau negara. Bahkan aktifitas dan keberadaan perbankan sangat menentukan kemajuan suatu negara.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun