Mohon tunggu...
NINDY KURNIA CAHYAWATI
NINDY KURNIA CAHYAWATI Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Media menuangkan tugas-tugas kuliah.

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Langkah Awalku Mengedukasi Masyarakat

23 Oktober 2021   16:00 Diperbarui: 13 November 2021   12:09 98
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

“Mencegah terserang penyakit, membunuh kuman yang berbahaya, memutus rantai penyebaran penyakit”. Ucap kami bersama-sama.

Kemudian kami langsung mengajak masyarakat mempraktikan cara mencuci tangan yang benar.

“Disini ada yang tau cara mencuci tangan yang baik ?’. Aku berbicara.

“Boleh maju kedapan yang ingin menyontohkan”. Bima langsung menyelat pembicaraanku.

“Saya bisa, tapi malu untuk maju kedepan”. Ibu hamil menjawab.

“Iya tidak usah malu bu, kita bantu bimbing juga”. Dita dan iyan menjawab.

Kemudian Aku dan Iyan mengambil alih memimpin.

“Tanganya diangkat semuanya ya...” ucap kami serentak.

“Jangan lupa sisingkan lengan baju sampai siku”. Aku dan Iyan bekata

“Yang pertama basuh tangan dengan alir mengalir”.

“Ratakan sabun ke dua telapak tangan”.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun