Mohon tunggu...
widian swuit linggi
widian swuit linggi Mohon Tunggu... Jurnalis - Hidup santai dan selalu bersyukur ke Tuhan

Ingin Memberikan Yang Terbaik

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Salah Peruntukan, Uang Makan Pegawai Toraja Utara Tak Dibayarkan

5 September 2017   14:37 Diperbarui: 5 September 2017   14:37 566
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kondisi keuangan daerah kabupaten Toraja Utara memprihatinkan seperti yang dialami beberapa pegawai negeri dan pegawai honir daerah di Toraja Utara. 

Ini nyata terjadi pada proses pembayaran uang makan mereka yang tak kunjung terbayarkan dari bulan Januari sampai Agustus tahun 2017.

Kejadian ini pun telah di konfirmasi ke kepala BPKAD kabupaten Toraja pada hari Senin, 04/09/2017 di ruang kerjanya dan kepala BPKAD telah membenarkan bahwa itu belum dibayarkan dan menunggu hasil rapat Tim Anggaran Pemerintah Daerah bersama DPRD dalam rapat anggaran perubahan. 

Anggaran uang makan telah digunakan membayar atau membiayai kegiatan dan program tahun 2016, ungkap Kepala BPKAD "firdaus". 

Kepala BPKAD pun saat ditanya apakah masih akan dibayarkan maka beliau menjelaskan jika itu belum bisa dipastikan. 

Hal inipun mendapat pertanyaan dari beberapa anggota DPRD Toraja Utara sebagai Lembaga pengawasan pelaksanaan APBD dan akan mempertanyakan anggaran tahun 2016 itu dikemanakan sehingga ada kegiatan tahun 2016 dibiayai dari anggaran uang makan pegawai tahun 2017. 

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun