Mohon tunggu...
Sandy Sandoro
Sandy Sandoro Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Atalanta Tetap Yakin Bisa Menang Melawan Genoa

6 Desember 2018   14:43 Diperbarui: 6 Desember 2018   14:55 348
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bola. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Jadwal Bola Liga Italia Pekan Ini, terdapat sebuah pertandingan Atalanta bakal melawat ke markas Genoa di Stadio Comunale Luigi Ferraris. Laga kedua tim tersebut merupakan ajang lanjutan Serie A, pada hari Sabtu pukul 21:00 WIB. Tim berjuluk La Dea berminat untuk mencuri kemenangan di laga tersebut.

Laga yang berbeda kasta ini, Atalanta memang terus menunjukkan permainan terbaik mereka di beberapa pertandingan lalu. Berbanding terbalik dengan Genoa yang kurang konsisten, yang memungkinkan mereka sulit memenangkan laga ini. Tim asuhan Gian Piero Gasperini yang datang ke kandang Genoa pastinya dengan persiapan matang.

Dimana Atalanta mengharapkan kemenangan, sehingga pelatih mereka pun memberikan ramuan terbarunya untuk bisa mendapatkan tiga poin. Meski lini serang La Dea tidak terlalu bagus, namun gelandang serang atau lini tengah mereka tidak boleh dianggap remeh. Oleh karena itu, Atalanta harus bisa memanfaatkan momen ini sebaik mungkin.

Mengenai Genoa sebagai tuan rumah, mereka harus bangkit dari ketepurukan di pekan kemarin. Terlebih bermain di hadapan para pendukunngya harus bisa membuktikan kulaitas timnya, saat menjamu Atalanta. Untuk itu pasukan Ivan Juric harus tampil semaksimal mungkin agar bisa memperbaiki catatan timnya.

Meski begitu, Prediksi Bola Liga Italia Nanti Malam lebih ungguli Atalanta ketimbang Genoa. Sehingga jalannya pertandingan antar kedua kesebelasan diperkirakan bakal menarik dan seru untuk di saksikan. Terlebih ini merupakan laga yang dinanti-nanti oleh pecinta sepak bola dan tidak membuat bosan para mata yang menyaksikan.

Meski Laga Tandang, Duvan Zapata Yakin Timnya Menang

Penyerang Atalanta, Duvan Zapata tidak pernah merasa takut untuk bermain di kandang lawan. Justru dirinya sangat percaya diri, untuk bisa meraih kemenangan di pertandingan nanti pada saat melawan Genoa di Comunale Luigi Ferraris. Sebagai seorang penyerang hal tersebut merupakan sebuah tantang baginya.

Maka sang pemain meminta kepada rekan setimnya untuk bisa tampil dengan baik di laga tandang nanti. Apalagi Atalanta wajib memenangkan pertandingan agar posisinya berada di enam besar dalam Klasemen Sementara Liga Italia Hari Ini. Selain itu juga, dirinya mengharapkan pemain lainya bisa tetap berkonsentrasi di laga tersebut.

Melihat dari catatan yang dimiliki Duvan Zapata, tampil sebanyak 15 kali dengang mencetak satu gol. Maka laga ini juga, dirinya bertekat bisa menambahkan golnya bagi tim. Pastinya ini bakal menjadi tugas berat bagi sang pemain untuk bisa mencetak gol sekaligus memberikan kemenangan terhadap timnya.

Gasperini Timnya Tak Boleh Anggap Enteng

Gian Piero Gasperini meminta kepada para pemainnya untuk tidak meremehkan lawannya di laga nanti malam melawan Genoa. Bermain di markas lawan, Atalanta memang terbilang tim yang memiliki mental yang cukup baik. Dimana musim ini mereka memiliki target untuk bisa bermain di liga Eropa musim depan.

Meski pelatih berusia 60 tahun itu, menyadari bahwa Hasil Pertandingan Liga Italia Serie A akan ditentukan malam nanti. Meski begitu, Gasperini telah memberikan persiapan kepada para pemainnya pada sesi latihan kemarin jelang pertandingan. Persiapan tim pun benar-benar matang di laga ini, dimana mereka ingin mendapatkan tiga poin penuh.

Apalagi tampil di markas lawan, tidak pernah membuat tim asuhannya takut meski bermain di markas lawan. Seperti yang kita ketahui, saat ini Atalanta menduduki peringkat delapan di tabel klasemen. Jika memenangkan laga ini, kemungkinan bisa merubah peringkat mereka di posisi enam besar.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun