Mohon tunggu...
Ricky Waryono
Ricky Waryono Mohon Tunggu... -

Nama lahir Ricky Waryono , Nama Populer Ricky Andalas Yauman. Saya Orang Pekanbaru Keturunan Minangkabau Pariaman , saat ini kuliah di Univesritas Negeri Riau Jurusan Ilmu Ekonomi.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kesunyian Takbiran Tanpa Seorang Ibu

9 Juli 2013   19:43 Diperbarui: 24 Juni 2015   10:47 4770
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
13733736772129155927

"Kesunyian Takbiran Tanpa Seorang Ibu" Oleh : Ricky Waryono 22/06/2012 Allahuakbar ... Allahuakbar ... Allahuakbar ... Suara takbir bergema di telingaku ... Inilah pertanda bahwa hari kebesaran akan tiba ... Dingin ... Angin malam berhembus pelan ke arahku.... Merasuk ke dalam tubuh dan tulangku ... Aku duduk di samping pintu ... Memandangi pemandangan yg luarbiasa ... Letusan kembang api berserakan di langit ... Menghiasi langit yg kelam ... Bintang ... Sekejap aku lihat satu bintang ... Bintang itu menemaniku malam ini ... Aduhai cantiknya bintang itu ... Secantik wajah ibuku ... Ibu ... Ini adalah Malam Takbiran... Aku yakin ibu sedang melihat ku ... Melihatku yg sedang termenung disamping pintu ... Tak ada seorang pun yg tau perasaanku malam ini ... Hanya ibu yg tau ... Begitu malang nasib si anak piatu ... Kesunyian di malam takbiran... Meratapi kesedihan kehilangan seorang ibu .... Tiada rendang dan lontong untuk hari raya ... Tiada kebahagian yg di rasa ... Hanya kesedihan yg kurasa ... Hanya keperihan yg kualami ... Hanya kesepian yg menemani ... Inilah yg kurasakan di hari raya ... Tanpa seorang ibu ... Kuatkan aku wahai Tuhan ...

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun