Mohon tunggu...
Eko Dardirjo
Eko Dardirjo Mohon Tunggu... Jurnalis - Menulis

Pengurus Rumah Literasi Waskita Brebes

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Pilihan

Pasang Surut Warung Internet

4 Maret 2020   19:54 Diperbarui: 4 Maret 2020   21:03 718
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Warnet atau Warung Internet merupakan tempat masyarakat dari semua kalangan, dari anak anak hingga dewasa, warnet yang dulu menjadi primadona bagi sebagian masyarakat terutama para anak sekolah.

kini keberadaannya masih menjadi pasang surut, betapa tidak dulu lagi masanya warnet setiap hari semakin ramai di datangi oleh dari setiap kalangan, bahkan pemilik jasa warnet mampu membuka tempat usahanya sampai 24 jam dan tidak pernah sepi dari pengunjung, bahkan saat itu bisa di katakan menjadi alternatif usaha yang menjanjikan dan usaha warnet menjamur dimana-mana, bahkan memiliki orientasi pasar saat itu yang cukup besar.

Hanya menyiapkan peralatan komputer dengan di tempatkan di balik bilik dengan di skat-skat agar pengguna jasa warnet satu persatu atau ada juga yang tempatnya di setting terbuka dan penggunaan warnet bersebelahan dan ada juga yang melingkar tergantung dari tempat dan menampung orang.

Para pengusaha jasa warnet kini ada yang menutup usahanya ada juga yang masih bertahan, dengan perkembangan jaman sekarang ini, sebagian orang menggunakan warnet sebagai pencari informasi, membuat tugas sekolah atau hanya sekedar maen games online, tapi kadang bisa menjadi tempat bolos siswa di jam pelajaran sekolah.

Hal ini yang menjadi persoalan pelik walaupun tidak begitu banyak masyarakat memaknai warnet sebagai tempat tongkrongan anak anak muda sampai dewasa.

seriau.com
seriau.com
Namun seiring perkembangan zaman, Masyarakat sudah mulai memanfaatkan teknologi yang sekarang maju ini, terlebih saat ini era 4.0 menjadi sangat nyata, hampir setiap orang pasti mempunyai handphone, ada yang mempunyai 1 atau 2 handphone, tergantung cara kebutuhan masing-masing orang.

Selain itu juga, masyarakat akhirnya menggunakan handphone bukan hanya sebagai alat komunikasi saja melainkan juga bisa browsing internet dengan mencari segala informasi melalui handphone tidak usah jauh-jauh mencari warnet untuk mengakses hal tersebut, sehingga kebanyakan orang akhirnya sudah tidak tertarik lagi ke warnet, cukup di rumah bisa mengakses segala informasi yang dibutuhkan kita.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun