Mohon tunggu...
Novian Nover
Novian Nover Mohon Tunggu... -

Seorang yang sangat hobi membaca buku terutama buku sejarah dan biograpi.Dan juga penikmat musik segala aliran terutama klasik rock dan oldies.Bisa memainkan beberapa jenis alat musik.Dan seorang singel parant dari seorang puteri yang sudah piatu berumur 7,5 tahun.Moto saling berbagi,melengkapi,menambah serta memperkuat tali Silaturrahim

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Persamaan Serta Perbedaan Soekarno dan Hatta.

19 Oktober 2011   04:00 Diperbarui: 26 Juni 2015   00:47 7321
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Persamaan kedua bapak bangsa ini adalah sama-sama proklamator,dan dan berjuang dalam proses berdirinya negara Indonesia.Walaupun akhirnya bapak dwi tunggal ini berpisah ditengah jalan.Karena Soekarno telah jauh melenceng dari cita-cita proklamasi kemerdekaan RI.Dan Hatta memilih mengundurkan diri dari jabatan wakil presiden pada tahun 1956.

Perbedaan Antara Soekarno dan Hatta.

1a.Soekarno :Adalah orator yang sangat ulung,yang bisa menghipnotis serta membangkitkan semangat rakyatnya.

1b.Hatta           :Adalah seorang konseptor yang hebat,yang lebih banyak bermain dibelakang layar,tapi konsep serta idenya sangat cemerlang dan punya visi jauh kedepan.

2a.Soekarno  :Buah pikiran Soekarno lebih banyak jangka pendek,dan banyak dari pemikiran beliau kurang relevan dengan berjalannya waktu.Banyak gagasan Soekarno yang ditolak disidang PPKI ketika akan menyusun UUD 1945.Juga gagasan Marhaennya tidak laku dijual.

2b.Hatta          :Buah pikiran Hatta lebih cemerlang dan punya visi jauh kedepan dan sangat relevan hingga saat ini.Seperti pikiran beliau tentang politik bebas dan aktif.Belum lagi sumbangsih pikiran beliaupribadi di pasal 27,28,29,33,34, dan 37 UUD 1945.Yang sampai detik ini masih dipergunakan,walaupun UUD 1945 sudah beberapa kali di amandemen.Belum lagi pikiran beliau tentang koperasi sebagai sokoguru perekonomian Indonesia.

3a.Soekarno   :Terlihat sangat suka dipuji dan over.Karena kemanapun dia pergi selalu berpakaian ala militer serta seluruh tanda jasa dia kenakan didadanya.Pernah dia suatu ketika meminta langsung kepada AH Nasution untuk diberikan bintang lencana gerilya,tapi Nasution tidak mau memberikan.Nasution beralasan karena Soekarno bukanlah dari militer tapi sipil,jadi tidak berhak.Waktu itu Soekarno iri melihat Tito presiden yugoslavia mendapatkan itu.

3b.Hatta              :Orangnya terlihat sederhana  dan bersahaja.

4a.Soekarno       ;Suka dengan hal-hal yang mistis dan klenik

4b.Hatta               :Berfikir secara  rasional dan realistis.

5a.Soekarno        :Boros dalam menghamburkan uang negara.Karena setiap pergi dalam perjalanan dinas selalu membawa rombongan yang sangat banyak.Apalagi kalau ke luar negeri sampai membawa lebih dari 100 orang.Yang sangat membebani keuangan negara yang sedang morat marit.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun