Mohon tunggu...
Agung Dwi Sandi
Agung Dwi Sandi Mohon Tunggu... Administrasi - Suka belajar hal baru

scientific evidence

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Smartphone Ninetology Asal Malaysia Masuk ke Indonesia

27 Maret 2017   04:59 Diperbarui: 27 Maret 2017   16:00 2366
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mungkin ini sedikit yang tau kalau negara tetangga kita sudah berhasil membuat smartphone yang cukup canggih dan menarik perhatian negara-negara di Asia tenggara. Ya benar malaysia sudah bisa membuat hp lokal buatan negara mereka dengan nama brand Ninetology. Nah disini saya akan menceritakan apa itu smartphone Ninetology dan bagaimana bentuk dari smartphone tersebut. Yuk kita mulai dari sejarahnya.

Ninetology adalah smartphone yang berasal dari Malaysia. Perusahaan ini didirikan pada bulan April 2012 oleh Sean Ng, Marco Beh dan Shian. dan berhenti beroperasi pada November 2014. Ini telah diambil alih oleh Avaxx Corporation (Microsoft distributor Malaysia) bulan Januari 2015.

Per Maret 2014, Ninetology telah menjual 1 juta perangkat smartphone dan juga telah diperluas untuk Indonesia pada bulan September 2013. Hal ini telah mencatat MYR 180 juta dalam pendapatan dan pangsa pasar Malaysia 12% pada tahun 2013. Ninetology bermitra dengan AirAsia pada tahun 2014 untuk yang kedua kalinya untuk olahraga Ninetology dan Qualcomm livery pada pesawat mereka untuk menandai rencana ekspansi Ninetology ke negara-negara ASEAN lain yang termasuk Filipina, Thailand, Kamboja, Myanmar dan Vietnam.

Nah smartphone Ninetology ini sendiri mempunyai beberapa model yang juga bisa dibilang keren-keren :) yuk kita lihat apa saja modelnya 

  • Ninetology Black Pearl II
  • Ninetology Insight
  • Ninetology Outlook Pure (tablet)
  • Ninetology Pearl Mini
  • Ninetology Stealth II
  • Ninetology U9X1
  • Ninetology U9Z1
  • Ninetology U9Z1+
  • Ninetology Vox

Sebenernya smartphone ini sudah lama masuk ke Indonesia namun sampai saat ini smartphone ini belum familiar di masyarakat, atau mungkin karena tidak di Iklankan di TV ya. Denger denger berita ada artis Indonesia juga yang juga turut mempromosikan smartphone Ninetology ini loh, kalau tidak salah sih Agnez Monica hehe tapi juga belum tau sih soalnya kan aku juga denger denger. Tapi kalau di cek di beberapa website sih bener Agnez monica juga ikutan mempromosikan smartphone Ninetology ini. 

Cukup segini aja tulisan blogku hari ini kapan-kapan mau update berita berita yang unik dan jarang orang tau :) biar bisa nambah wawasan untuk para pembaca di kompasiana. oke thank you very much for your time. 

Beberapa refrensi dari : Smartphoneku

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun