Mohon tunggu...
Indra  F
Indra F Mohon Tunggu... -

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Opportunity Mindset dalam Kaitannya dengan Wasdal di Kepolisian

27 Februari 2017   09:13 Diperbarui: 27 Februari 2017   09:56 1432
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Media. Sumber ilustrasi: PIXABAY/Free-photos

Opportunity mindset adalah sikap mental mapan yang senantiasa  menggunakan kondisi masa depan atau kondisi yang belum diketahui sebelumnya sebagai suatu kondisi yang diharapkan untuk mengevaluasi kondisi yang dihadapi kini. Dalam pelaksanaan kegiatan operasional kepolisian dalam fungsi reskrim di perlukan pengawasan dan pengendalian dalam pelaksanaannya. Hal tersebut berguna untuk menghindari terjadinya pelanggaran-pelanggaran atau kesalahan-kesalahan baik yang dilakukan oleh penyidik sendiri maupun terjadi dikarenakan oleh situasi dan kondisi tertentu. Selain itu juga untuk pengontrol agar tidak terjadi nya penyalahgunaan wewenang yang dapat berakibat munculnya pengaduan masyarakat (Dumas) yang dapat berdampak hukum seperti praperadilan atau lain-lainnya.

Opportunity mindset yang digunakan dalam hal kaitannya dengan wasdal yaitu dengan mendeskripsikan situasi kedepan baik itu hambatan maupun keberhasilan dalam tugas sbg. contoh dalam hal hambatan, apa-apa saja yang dapat menjadi celah untuk terjadinya penyimpangan untuk segera diantisipasi seperti permasalahan administrasi penyidikan harus benar-benar profesional dan di awasi secara ketat pelaksanaannya oleh wassidik. Selanjutnya dalam hal keberhasilan, apa-apa saja yang pernah di ungkap suatu perkara yang menjadi tolak ukur suatu keberhasilan dan menjadi suatu prestasi agar dapat di jadikan contoh dan di pedomani dalam teknis pelaksanaannya, sbg. contoh pengungkapan kasus2 atensi yang dapat diungkap secara cepat dan profesional.

Pendeskripsian tersebut dijabarkan lagi ke jajaran anggota secara rinci dan jelas oleh pimpinan baik dalam bentuk aap, rapat, anev, pelatihan, dll dalam mencapai keberhasilan dalam tugas dan tentu saja diiringi dengan pengawasan dan pengendalian secara konsisten oleh pimpinan dan pihak terkait lainnya untuk memaksimalisasi tujuan yang hendak dicapai demi mewujudkan program Polri Promoter yang menjadi atensi pimpinan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun