Mohon tunggu...
Haris Hariyadi
Haris Hariyadi Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

aku berjalan, dan aku tuliskan jejak ini

Selanjutnya

Tutup

Politik

Politik Kampus Bau Busuk

19 April 2012   07:20 Diperbarui: 25 Juni 2015   06:26 201
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Ah...  ini mungkin saya hanya ingin curhat dengan para kompasioner. beberapa hari yang lalu di kampus saya ada sebuah pemilihan Presiden Dewan Mahasiswa (DEMA). Acara akbar ini di gelar satu tahun sekali. Saya sebenarnya prihatin dengan kegiatan ini, karena disetiap kegiatan ini di laksanakan pasti saja ada acara-acara atau trik-trik bau kecing yang terselubung. Mahasiswa sebagai Agen of Change seharusnya memberi contoh yang baik pada semua kalangan bahawa dialah yang terbaik dengan menggunakan cara-cara yang baik pula. Namun pada tingkat Mahasiswa saja sudah ada Money Politik atau cara-cara jurang lainnya untuk mendapatkan gelar PRESIDEN MAHASISWA!! Ironis... kapan negeri ini akan damai sejahtea adil dan makmur kalau di tingkat paling rendah saja sudah ada kayak begini beginian. Belum lagi ada manipulasi data, Oh GOD apa sieh yang mereka inginkan. saat kampanye mereka meng Gembar-gemborkan misi-misi yang.. WaHHHH Banget.... tapi belum kepilih saja sudah Berbuat yang Ajegile juga. Cara yang jelek hasilnya juga jelek..... Cara kotor hasilnya juga kotor. Ach.. Para Mahasiswa... yang khususnya berkecimbung di dunia politik kampus,, SadarLAH,,,,,,

sudah ya... aku lagi galau mikirin hal ini ;(

Mohon tunggu...

Lihat Konten Politik Selengkapnya
Lihat Politik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun