Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Catatan

(Seri 1) Bukuku: Nostalgia Masa Anak - Anak

8 April 2011   08:45 Diperbarui: 26 Juni 2015   07:01 1948
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

By Christie Damayanti

Sudah lama aku tidak membereskan buku2ku. Sejak aku benar2 sibuk beberapa tahun yg lalu. Tetapi aku sekarang ingin ber-nostalgia dengan buku2ku. Tulisan ini berseri, untuk 'membedah buku2ku yg aku simpan rapi di perpustakaan pribadiku sejak aku masih anak2.

Dimulai dengan Si Kuncung. Ibuku membelikannya dan beliau sering membacakan kepadaku dan adik2ku. Aku suka sekali, itu terjadi pada waktu awal tahun 1970-an, aku baru berumur 3 tahun.

1302251140507260810
1302251140507260810

Si Kuncung seperti ini, aku benar2 belum mengerti, tetapi aku senang sekali karena mamaku selalu membacakannya. Beberapa majalah ini, aku bundle karena terlalu tipis. Dan aku tetap rawat.

1302251164601501391
1302251164601501391

Si Kuncung yg lebih baru, aku mulai mengerti. Ini sekitar aku kelas 3 SD. Banyak cerita2 rakyat membuatku sangat terkesan, atau cerita2 fabel seperti foto diatas tentang 'lomba antara kelinci dan kura2'. Ini salah satu kisah masa anak2ku yg memberkas, bahwa kita tidak boleh menyerah dengan keadaan kita, harus terus berjuang sampai kita benar2 tidak mampu. Dan kita harus memakai 'akal' kita untuk menjadi 'pemenang'.

Keadaan ini membuat aku tersentak, bahwa masa anak2 adalah masa2 yg sangat indah dan masa2 yg mencari 'identitas diri'. Jika kita tidak banyak membaca, bagaimana hati kita bisa diisi dengan cerita2 'mutiara' seperti ini?

Orang tuaku mulai melihat, bahwa aku dan adik2ku mulai senang membaca. Jadi beliau mulai berlangganan majalah lain, Bobo. Wah, aku tambah senang membaca, karena Bobo salain baca cerita2 bergambar, cerita2 fabel dan hikayat2 Indonesia, Bobo juga menyajikan 'Sahabat Pena' dan aku mulai bersahabat pena ( lihat tulisanku Bermula dari Sahabat Pena, Aku 'Berteman' dengan Para Pembesar Banyak Negara ).

13022512111377867732
13022512111377867732

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Catatan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun